Visi dan Misi KAMAJAYA Business Club

VISI KAMAJAYA BUSINESS CLUB

Menjadi wadah berkualitas untuk memajukan anggota KAMAJAYA yang kuat dan bersemangat dalam dunia bisnis dan kewirausahaan dan berkomitmen untuk memberikan kontribusi kepada almamaternya.

 

 

MISI KAMAJAYA BUSINESS CLUB
  1. Menghubungkan, mendukung, dan meningkatkan kapabilitas anggota KAMAJAYA dalam meraih sukses bisnis
  2. Memfasilitasi alumni dan mahasiswa untuk memahami dunia bisnis dan berwirausaha (training, coaching dan mentoring)
  3. Membentuk unit-unit usaha rintisan yang scalable, baik secara mandiri maupun team
  4. Menciptakan entrepreneur baru yang berwawasan global